Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Pemulihan Lutut Pasca Persalinan

 

Banyak orang mengatakan bahwa menjadi seorang ibu merupakan salah satu hal yang paling menggembirakan. Rasa sakit yang luar biasa saat proses melahirkan akan dapat terbayarkan dengan kelahiran buah hati yang dinantikan. Sembilan bulan mengandung bayi di dalam perut dan melalui segala perubahan hormon. Tak ayal kalimat “surga dan neraka dapat dirasakan secara bersamaan” banyak dikaitkan dengan proses persalinan. Menyambut kelahiran buah hati ke dunia merupakan hal yang paling berkesan dan berharga bagi seorang ibu. Tapi perlu juga diperhatikan bagaimana perawatan diri pada masa nifas. Hal ini menjadi tantangan fisik dan emosional bagi ibu. Penanganan yang tepat akan membuat ibu mudah melewati masa-masa nifas dengan baik.

Setelah melahirkan banyak ibu yang mengalami berbagai perubahan kondisi fisik, nyeri, dan tubuh terasa lemah. Kondisi tersebut akan sangat mengganggu dan menyulitkan aktivitas ibu dalam hal merawat bayi dan dirinya sendiri. Salah satunya adalah muncul rasa nyeri pada lutut setelah melahirkan. Apa yang menyebabkan hal tersebut? Mengapa rasa nyeri tersebut dapat muncul setelah melakukan persalinan? Untuk menjawab pertanyaan tersebut, kami telah mencoba untuk mengulas lebih detail mengenai hal tersebut.

Lutut Terasa Nyeri Setelah Melahirkan

Seperti yang telah diketahui, kehamilan akan menyebabkan beberapa perubahan yang terjadi pada tubuh ibu. Pasca melahirkan pun terkadang ibu juga mengalami berbagai perubahan dalam dirinya. Muncul rasa nyeri pada sendi adalah salah satu perubahan yang ada pada tubuh ibu pasca persalinan. Nyeri pada panggul dan lutut paling banyak dirasakan oleh ibu setelah mengalami persalinan. Apalagi masa nifas pasca persalinan berlangsung lebih dari satu bulan. Oleh karena itu penting sekali mengawasi pemulihan lutut pasca persalinan bagi ibu. Lalu mengapa hal tersebut dapat terjadi? Apa penyebabnya?

Kenaikan berat badan pada saat hamil dapat menjadi salah satu hal yang menyebabkannya. Berat badan bayi akan semakin bertambah setiap bulannya. Tubuh ibu lah yang menopang hal tersebut. Rasa nyeri yang muncul setelah persalinan adalah sebuah bentuk penyesuaian diri. Tubuh akan menyesuaikan diri terhadap bayi yang sudah tidak berada di tubuh ibu. Ketegangan dan stress yang muncul akan semakin parah saat setelah persalinan. Terdapat beberapa ibu mengalami rasa nyeri pada lutut saat hamil. Hal ini akan menyebabkan lutut terasa lebih nyeri dan sakit setelah persalinan. Apalagi jika ibu memiliki riwayat nyeri atau cedera lutut sebelumnya, hal ini akan sangat mempengaruhi risiko nyeri lutut saat setelah persalinan.

Perubahan hormon juga menjadi penyebab munculnya rasa nyeri pada sendi. Ketegangan dan stress yang muncul akan semakin parah saat setelah persalinan. Penurunan hormone estrogen pada saat setelah persalinan secara tiba-tiba, akan mempengaruhi persendian dan struktur pada sendi itu sendiri. Ligamen pada tubuh akan memerlukan waktu agar kembali ke bentuk awal. Kondisi ini bisa menyebabkan rasa nyeri pada lutut. Sesaat setelah melalui persalinan, ibu akan lebih banyak beristirahat dan mengurangi berbagai aktivitas fisik. Kondisi ini akan menurunkan kekuatan otot dan sendi. Sehingga melakukan pemulihan lutut pasca persalinan merupakan hal penting yang harus dilakukan.

Seperti yang sudah banyak diketahui bahwa saat masa hamil, tubuh akan berubah postur dan cara jalan. Jika tidak dilakukan pemulihan lutut pasca persalinan maka yang terjadi adalah ibu akan terus memiliki kebiasaan jalan dan postur tersebut. Tentunya hal ini tidak boleh dibiarkan, karena akan mempengaruhi keselarasan sendi lutut. Sesaat setelah melalui persalinan, ibu akan lebih banyak beristirahat dan mengurangi berbagai aktivitas fisik. Kondisi ini akan menurunkan kekuatan otot dan sendi. Sehingga melakukan pemulihan lutut pasca persalinan merupakan hal penting yang harus dilakukan.

Apakah Nyeri Pada Lutut Setelah Persalinan Itu Wajar?

Kondisi ini banyak dialami oleh wanita sesaat setelah persalinan. Berapa lama? Waktu pemulihan lutut pasca persalinan tergantung pada kondisi kesehatan ibu. Biasanya nyeri pada lutut terjadi selama beberapa minggu hingga lebih. Rasa nyeri pada lutut dapat berangsur membaik dengan sendirinya setelah tubuh kembali normal. Namun jika anda masih merasakan nyeri lutut selama berbulan-bulan, maka perlu untuk berkonsultasi dengan dokter untuk pemulihan lutut pasca persalinan.

Perawatan Pemulihan Lutut Ibu Pasca Melahirkan

Melakukan jalan kaki santai adalah aktivitas yang dapat dilakukan oleh ibu. Aktivitas fisik ini tidak banyak membutuhkan banyak tenaga. Namun dengan melakukan jalan kaki santai dan perlahan, akan membantu otot lutut agar lebih rileks dan tidak tegang. Ibu juga bisa melakukan kompres pada lutut saat terasa nyeri. Penting untuk menghindari menggunakan sepatu yang memiliki hak tinggi, supaya menghindari nyeri yang akan muncul. Ibu juga bisa mengkonsumsi obat pereda nyeri sebagai pemulihan lutut pasca persalinan. Namun harus sudah melakukan konsultasi terlebih dahulu dengan dokter.

Sakit lutut yang dialami ibu saat hamil dan pasca persalinan, adalah sebuah proses yang terjadi pada masa kehamilan. Tentu saja hal tersebut menyebabkan perubahan yang berdampak pada diri ibu. Dengan demikian ibu harus memerlukan waktu cukup untuk masa pemulihan lutut pasca persalinan. Ini dilakukan supaya mengurangi rasa nyeri dan perlahan tubuh ibu akan pulih seperti sebelumnya. Melakukan pemulihan lutut pasca persalinan, maka ibu akan terbantu agar cepat pulih. Sendi yang sehat akan membuat aktivitas sehari-hari ibu akan berjalan dengan baik, apalagi ibu akan dapat merawat bayinya dengan sepenuhnya.

Pulih dengan Cepat Berkat Bantuan Profesional

Menjaga kesehatan diri adalah tanggung jawab pribadi. Namun ibu juga perlu mengerti kapan melakukan pemulihan lutut pasca persalinan. Ibu perlu menemui dokter untuk mendapatkan penanganan secara profesional. Dengan pengawasan dari dokter, ibu akan mendapatkan perawatan yang sesuai dengan kondisi ibu pasca melahirkan. Nantinya perawatan yang diterima tidak akan membebani kondisi ibu yang masih tahap pemulihan, dan tidak berdampak pada asi yang akan diberikan ke bayi. Harapannya ibu akan cepat pulih dan sehat kembali. 

Ibu dapat menemui dokter khusus yang menangani sakit lutut di klinik Surabaya Knee Center. Klinik khusus sakit lutut ini akan menangani permasalahan yang ibu alami. Reputasi yang dimiliki klinik ini sangat baik dan terpercaya, sehingga ibu tidak perlu khawatir dengan penanganannya. Para dokter yang ada di klinik ini akan bekerja dengan profesional dan penuh perhatian. Dokter yang ada di klinik ini spesialis yang mempunyai kompetensi mumpuni, dan memiliki banyak pengalaman dibidanganya. Dokter kami siap membantu ibu untuk masa pemulihan lutut pasca melahirkan. 

Pemeriksaan akan dilakukan dengan menggunakan teknologi kesehatan yang modern dan canggih. Dengan demikian, pemeriksaan akan semakin lebih detail dan cepat. Kenyamanan ibu dalam masa pemulihan lutut pasca melahirkan adalah prioritas kami. Segera konsultasikan perawatan pemulihan lutut pasca persalinan. Perlu diingat bahwa perubahan yang terjadi pada lutut ibu kadang terlihat sepele, namun lebih dari itu kondisi tersebut amat rumit. Dengan demikian perlunya pengawasan dokter dalam pemulihan lutut pasca persalinan sangat penting. Klinik operasi lutut https://surabayakneecentre.com/ memberikan pelayanan yang responsif, ramah, dan profesional. Kunjungi website kami untuk mendapatkan informasi jelas, atau bisa mengguhungi layanan informasi melalui telepon di 0811-332-2199.

Posting Komentar untuk "Pemulihan Lutut Pasca Persalinan"